Dalam salah satu artikel disebutkan bahwa jabon dapat dikerdilkan,tetapi tidak dibahas teknis dan pengertiannya,,
Pengkerdilan jabon adalah suatu cara untuk menghambat jabon tumbuh tunas keatas karena pertumbuhan jabon di media sangat cepat ,dan imbasnya adalah tanaman jabon akan memiliki batang yang kekar dan daun keriting,bila tidak dikerdilkan tanaman jabon cenderung lemas bila ketinggian diatas 70 cm.
KEUNTUNGAN :
1. Bibit jabon batang akan kekar dan kuat serta tidak mudah patah
2.untuk pengiriman jarak jauh tidak mudah kehilangan air
KERUGIAN :
1.Bila ditanam ,jabon yang mengalami pengkerdilan tumbuhnya sedikit lebih lama,karena pucuk daun sudah keras dan membutuhkan waktu untuk menghilangkan pengaruh obat pengkerdilan.
|
bibit jabon hasil pengkerdilan |
dan pertanyaannya,,dengan cara apa jabon dikerdilkan?,,jabon dikerdilkan dengan fungisida sistemik baik cair maupun padat,tinggal ketinggian berapa jabon akan mulai dikerdilkan,apa 20,30cm,ataupun 70 cm.dosis penyemprotan sangat bervariasi tergantung kreasi anda. untuk percobaan ,fungisida sistemik yg sudah dicampur air tersebut bisa anda semprotkan dulu ke rumput ,lihatlah dalam 3 hari rumput tersebut bisa kerdil,pucuknya sulit tumbuh.mengenai merk dagang obat dan teknisnya akan kita bahas di tulisan saya berikutnya.terimakasih
1 Response to "RAHASIA DIBALIK PENGKERDILAN TANAMAN JABON"
ada ya yang namanya tanaman jabon? Mmm.... baru tau. Apa kegunaannya? :d:
Leave A Reply
silahkan komment disini,gratis.segala komennta yang bersifat SARA atau FITNAH akan kami Deleate