APA HEBATNYA JABON?

Jabon sangat bagus dibikin mebel,konstruksi ringan,kayu lapis,peti kayu,sumpit,tusuk gigi dan sebagainya

Senin, 28 Juni 2010

JABON DI PT SMK

Posted on 04.31 by ARDHA P


BACA LIPUTAN TENTANG KAMI,DI RUBRIK FOKUS,UNTUK LENGKAPNYA,DI MAJALAH TRUBUS,EDISI JULI 2010, HAL 10 SD 27,,BUKTI KREDIBILITAS KAMI.
^^ Kayu Yang Dipangkas Batangnya
^^ Kayu Jabon yang tidak dipangkas

Dari Hasil Percobaan yang di Lakukan di PT Serayu Makmur Kayuindo ,Banjarnegara Jawa Tengah,Ternyata Tanaman jabon yang di Purning dahan sampingnya ( Pangkas ),hasilnya Diameter Kayu usia 5,5 Tahun Sekitar 35 cm,Tinggi Tanaman + 18 m,sedangkan yang di Pangkas Batangnya ,tinggi sama,sementara diameter sekitar 25 cm,karena itulah,kami menyarankan agar pemangkasan maksimal sampai setinggi 3 meter saja,disamping itu,tanaman yang di Pangkas akan menghasilkan mata kayu yang masuk kedalam batang tanaman sehingga kualitas kayu cenderung menurun.Selain itu bila kita menanam jabon di akhir musim hujan ,bilamana tanaman belum kuat bisa memakai infus bambu atau botol air mineral,diberi lubang sebesar jarum,sehingga tetesan air bisa bertahan lama dan mampu menahan air, Tanaman intercropping(penutup tanah ) seperti bangsa kacang- kacangan,orok2,dsb sangat membantu menjaga kelembaban tanah.
(apt-21 )

1 Response to "JABON DI PT SMK"

Leave A Reply

silahkan komment disini,gratis.segala komennta yang bersifat SARA atau FITNAH akan kami Deleate